MODEL PENDIDIKAN YESHIVA SEBAGAI KAJIAN TERHADAP SISTEM PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DI INDONESIA
DOI:
https://doi.org/10.55962/metanoia.v6i2.146Kata Kunci:
Pendidikan Yeshiva, Pendidikan Agama KristenAbstrak
Penelitian ini dilakukan untuk melihat sistem pendidikan Yahudi di Yeshiva, yang mana dapat dijadikan sebagai model untuk Pendidikan Agama Kristen di Indonesia. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan kajian pustaka terhadap Alkitab, buku-buku, jurnal dan website dengan topik-topik yang relevan. Data-data ini kemudian dianalisis untuk mendapatkan sebuah konsep tentang model pendidikan Yahudi di Yeshiva sebagai kajian terhadap sistem Pendidikan Agama Kristen di Indonesia. Orang-orang Yahudi telah memberi investasi besar bagi pendidikan anak-anak mereka, bahkan lebih besar dari nilai investasi yang lain, karena bagi mereka anak-anak adalah masa depan bukan hanya bagi keluarga tetapi komunitas yang lebih luas yaitu bangsa Yahudi.
File Tambahan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Metanoia
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
pen Access Policy
Jurnal ini menyediakan akses terbuka secara langsung dengan prinsip bahwa penelitian tersedia secara bebas untuk umum demi mendukung pertukaran pengetahuan global yang lebih besar. Artikel yang diterbitkan di Alucio Dei: Jurnal Teologi akan menjadi artikel Akses Terbuka yang didistribusikan di bawah persyaratan dan ketentuan Lisensi Atribusi Creative Commons.
Penulis memegang hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Attribution 4.0 International (CC BY-SA 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi — menyalin dan mendistribusikan ulang materi dalam media atau format apa pun dan menyesuaikan — remix, ubah, dan membangun materi untuk tujuan apa pun, bahkan secara komersial dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal di jurnal ini.